#software-engineer
14 November 2022
API (application programming interface) adalah perantara antara aplikasi dengan server web yang dapat mengintegrasikan kebutuhan pengguna secara efektif dalam satu aplikasi.
10 November 2022
Ingin melamar kerja sebagai mobile engineer? Inilah pertanyaan interview mobile engineer yang sering ditanyakan. Simak 10 pertanyaan interview kerja mobile engineer berikut ini!
09 November 2022
Aplikasi coding dibutuhkan bagi para programmer untuk membuat aplikasi. Dengan aplikasi coding, programmer bisa menyusun barisan kode tersebut hingga membentuk aplikasi baru. Ketahui rekomendasi aplikasi untuk coding di artikel ini!
04 November 2022
Bagi kamu yang tertarik mencari peluang karir di bidang IT, berikut ini 5 jurusan IT yang patut kamu pertimbangkan sebelum mengikuti tes masuk di universitas pilihanmu.
24 October 2022
Black box testing adalah pengujian untuk mengamati input dan output perangkat lunak. Ketahui definisi, teknik, kelebihan dan kekurangan beserta contohnya di artikel ini.
24 October 2022
Load balancing adalah proses pendistribusian traffic jaringan ke beberapa server. Ketahui pengertian load balancing beserta manfaat dan metode kerjanya di artikel ini.
17 October 2022
Web server terdiri dari perangkat keras dan perangkat lunak yang digunakan untuk menyimpan, memproses, dan mengirimkan data dari situs web menuju browser atau peramban web.
13 October 2022
Data modeling merupakan salah satu tahap pengolahan data data untuk mendapatkan informasi yang dibutuhkan. Lalu, apa saja manfaat dan tujuannya?
07 October 2022
WordPress adalah alat blogging gratis yang bersifat open-source dan CMS (content management system) yang berbasis PHP dan MySQL. Apakah kamu tertarik menjadi developer wordpress? Simak informasi selengkapnya di artikel berikut ini.
07 October 2022
Web developer dianggap sebagai salah satu profesi dengan gaji yang terbilang tinggi. Berapa gaji seorang web developer? Kemudian apa saja tanggung jawab mereka? Simak penjelasannya di artikel berikut ini.
Tags terkait