Technology

13 HP 5G yang ada di pasaran saat ini

Published on
Min read
3 min read
time-icon
Maria Yuniar

Experienced Content Editor with a demonstrated history of working in the information technology and services industry. Skilled in News Writing, Headline Writing, Breaking News, Editing, and Feature Writing. Strong media and communication professional with a Graduate focused in Applied English Linguistics from Universitas Katolik Indonesia Atma Jaya.

mobile-phone-1419275__340.jpg

Sebentar lagi publik Tanah Air akan menyambut Asian Games 2018 yang digelar di Jakarta dan Palembang. Dengan slogan Energy of Asia, Asian Games kali ini bukan hanya menghadirkan cabang olah raga baru dalam pertandingannya, tapi juga teknologi baru. Salah satunya adalah Internet 5G. Para produsen smartphone pun berlomba-lomba menghadirkan perangkat yang bisa mengakomodir Internet 5G dan memberikan akses siaran Asian Games bagi penggunanya. Apa saja sih smartphone yang compatible dengan 5G?

Snapdragon X50 dukung 13 vendor

Saat ini, pabrikan Snapdragon, Qualcomm mengumumkan keikutsertaannya dalam teknologi jaringan 5G. Chipset Snapdragon X50 menjadi kapal bagi Qualcomm dalam meramaikan teknologi konektivitas ini. Lewat sebuah siaran pers di laman resminya, Snapdragon X50 akan mendukung 14 vendor smartphone dan perangkat elektronik lainnya. Semuanya merupakan merek ternama.

Kamu penasaran mana saja produsen yang memproduksi smartphoen yang bisa berada di jaringan 5G? Berikut ini beberapa nama vendor ternama yang masuk dalam daftar pengguna Snapdragon X50 yang dengan kata lain, bisa berada di jaringan 4G dan 5G:

  1. Asus
  2. Fujitsu
  3. LG
  4. Oppo
  5. HMD
  6. Global
  7. HTC
  8. Samsung
  9. Sharp
  10. Sony
  11. Vivo
  12. Xiaomi
  13. ZTE

Selain deretan merek ternama itu, ada vendor lain yang mungkin asing bagi masyarakat Indonesia. Seperti Inseego/Novatel, NetComm, Sierra,Telit, Wingtech, dan WNC. Selain 14 vendor yang telah disebut di atas, Qualcomm yang bermarkas di San Diego, Amerika serikat ini juga mendukung sejumlah perusahaan telekomunikasi, termasuk AT&T, China Mobile, Orange, SK Telecom, Verizon, dan Vodafone. 

Sebagai teknologi jaringan terbaru, Qualcomm mengklaim bahwa chipset 5G buatannya mampu mengunduh file berukuran gigabit dalam hitungan detik. Sebagai perkenalan, chipset X50G bakal dipamerkan dan diuji coba Qualcomm di ajang Mobile World Congress (MWC) 2018 akhir bulan ini di Shanghai. Sementara itu, chipset 5G ini akan dikirim kepada para vendor tahun depan.

Keunggulan teknologi 5G

Sebenarnya, apa saja sih keunggulan teknologi 5G sehingga menjadi ramai diperbincangkan khususnya demi mendukung Asian Games 2018 ini?

  • Resolusi tinggi dan bentuk bandwidth yang besar serta bi-directional.
  • Mengumpulkan semua jaringan pada satu platform.
  • Lebih efektif dan efisien.
  • Memfasilitasi alat pengawasan pelanggan untuk tindakan yang cepat.
  • Memberikan data penyiaran yang besar (dalam Gigabit), yang akan mendukung lebih dari 60ribu sambungan.
  • Mudah dikelola dengan generasi sebelumnya.
  • Teknologi suara untuk mendukung layanan heterogen (termasuk jaringan pribadi).
  • Seragam, tanpa gangguan, dan konektivitas yang konsisten di seluruh dunia sehingga tidak khawatir terganggu saat menonton tayangan yang ditunggu.

Baca juga: 5G: Pengenalan, cara kerja, dan proyeksi penggunaannya di Indonesia

Teknologi 5G merupakan evolusi dari 4G (LTE) dan memiliki beberapa keunggulan yang lebih dari teknologi 4G. Jaringan 5G salah satunya, dapat meningkatkan pengalaman pengguna pada layanan-layanan baru. Layanan baru ini terbagi dalam kategori enhanced mobile broadband, ultra-reliable and low latency communications, dan massive Internet of Things (IoT).

Wah, menarik juga ya. Apakah kamu jadi tertarik membeli smartphone yang bisa menggunakan 5G?

Sumber:

  • kompas.com
  • idntimes.com
0

Tags

Share

Apakah Kamu Sedang Mencari Pekerjaan?

    Already have an account? Login

    Artikel Terkait

    cover_(2).jpg

    Technology

    30 Contoh Slogan Unik dan Menarik Serta Cara Membuatnya

    Detty Risetya

    13 February 2023
    4 min read
    H1_jadwal_fyp_tiktok.jpg

    Technology

    Jadwal FYP TikTok 2022: Jam Terbaik untuk Upload Video

    Nurina Ulfah

    16 January 2023
    5 min read
    0-cara-cek-nomor-indosat.jpg

    Technology

    5 Cara Cek Nomor Indosat dengan Mudah dan Cepat 2022

    Arin Khurota

    19 December 2022
    5 min read

    Video