Kabar gembira bagi kamu yang ingin bergabung dengan beberapa perusahaan Fintech yang cukup dikenal. Pasalnya, minggu ini ada 5 perusahaan yang ikut bergabung dengan EKRUT.
Berikut ini beberapa di antaranya.
1. OVO
Bagi kamu yang biasa menggunakan transportasi online, atau gemar menikmati diskon akhir bulan, pasti tak asing lagi dengan OVO!
Ovo merupakan aplikasi yang memberikan penggunannya kemudahan dalam bertransaksi. Dengan menggunakan aplikasi ini kamu juga berpotensi untuk mendapatkan lebih banyak poin yang bisa kamu gunakan pada transaksi berikutnya.
Jika kamu tertarik untuk bergabung dan membuat nama Ovo semakin besar, sebaiknya kamu daftarkan dirimu segera untuk meningkatkan peluangmu dilirik oleh perusahaan yang satu ini.
2. Home Credit
Nama perusahaan Fintech yang satu ini tentu juga tidak asing lagi, bukan? Nah, saat ini Home Credit telah bergabung di EKRUT dan sedang mencari kandidat sepertimu.
Yakin enggak mau daftar sekarang?
3. Amartha
Amartha adalah Fintech peer to peer lending yang menghubungkan langsung pengusaha mikro dengan pemodal secara online. Jika kamu melihat potensi pada model bisnis Amartha, bukan tidak mungkin akan perusahaan ini akan semakin besar.
Menjadi bagian dari Amartha tentu akan memberikanmu banyak pembelajaran, dan pengalaman yang berharga.
4. Finmas
FINMAS adalah platform dan aplikasi besutan PT Oriente Mas Sejahtera yang memberikan layanan pinjam uang berbasis teknologi informasi.
5. Toko Modal
PT Toko Modal Mitra Usaha bertujuan untuk memberikan solusi kepada pelaku usaha produktif yang meningkatkan usahanya dengan memberikan modal kerja.
Nah, itulah 5 perusahaan Fintech yang bergabung di dengan EKRUT pada minggu ini. Jika kamu ingin bergabung dengan perusahaan ini, segera daftarkan dirimu di EKRUT!
Rekomendasi bacaan: